Cara Membersihkan Kaca Mobil Yang Berjamur Dan Buram

Cara membersihkan kaca mobil yang berjamur dan kusam-  Kondisi kaca mobil anda akan mempengaruhi kenyamanan dan keselamatan anda saat berkendara. Jika kaca mobil anda mulai terlihat kusam, berjamur dan terdapat banyak goresan akan menggangu pandangan anda. Dengan kondisi seperti itu akan sangat membahayakan dengan kondisi pandangan yang tergaggu dapat menyebakan terjadinya kecelakaan.

Namun anda tidak perlu kuatir jika kondisi kaca mobil anda mulai berjamur dan terlihat buram anda bisa melakukan perawatan. Anda bisa membersikan kaca mobil anda yang berjamur dan buram den mudah bahkan anda bisa melakukan sendiri. Disamping mudah untuk dilakukan pasti akan lebih murah dan hemat biaya.

Cara membersihkan Kaca Mobil Yang Berjamur  Yang Baik Dan Benar


Kali ini mobilkeren akan membagikan tips bagaimana membersihkan kaca mobil yang buram dan berjamur. Perhatikan tips yang kami bagikan ini mudah koh dan tidak perlu mengeluarkan banytak biaya dan tidak akan memakan banyak waktu. Oke langsung saja perhatikan cara berikut ini:
  • Pertama silahkan anda cari tempat yang agak teduh dan terhidar dari matahari langsung, kalau bisa usahan saat pagi hari karena panas matahari belum terlalu terik. Mengapa demikian karena panas matahari secara langsung akan membuat air yang anda gunakan untuk mencuci lebih cepat mengering di permukaan kaca mobil anda dan justru akan menimbulkan flek atau bercak bercak.
  • Setelah anda menemukan tempat yang tepat untuk selanjutnya pada tips cara membersihkan kaca mobil yang berjamur dan buaram adalah silahkan langsung  siram atau semprotkan air ke permukaan kaca mobil anda untuk menghilangkan debu atau kotoran pada kaca mobil anda.

  • Kali ini saya hanya mengggunakan sampo rambut untuk membersikan kaca mobil yang berjamur agar tampak lebih mengkilap. Ok selanjutnya langsung saja tuangkan sampo pada rambut pada permukaan kaca mobil anda. Anda bisa menggunakan kain halus atau kain microfiber untuk menngosok dan meratak sampo pada permukaan kaca mobil anda. Saat menggosok usahakan untuk satu arah saja menggosoknya karena saat anda menggosoknya tidak beraturan justru akan merusak kaca mobil anda dan menimbulkan goresan.


  • Untuk Yang terakhir silahkan bilas permukaan kaca mobil anda dengan menyiram atau menyemprotkan air. Setelah itu silahkan anda keringkan dan lap dengamn menggunakan kain microfiber atau bisa juga menggunakan kain biasa yang halus.

Cara membersihkan kaca mobil yang jamuran, kusam, buram, berminyak
Cara membersihkan kaca mobil yang jamuran, kusam, buram, berminyak

Sedikit tambahan dari saya agar kaca mobil anda tidak buram atau berjamur. Pertama bersihkan kaca mobil anda setiap harinya setelah anda bepergian. Kedua saat anda bepergian usahan hindari tempat parkir terbuka terkena matahari langsung karena akan sangat berdebu dan ditakutnya lagi terdapat kotoran yang mengandung bahan kimia yang akan bereaksi jika terkena panas matahari secara langsung dan akan merusak permukjaan kaca mobil anda akan menjadi buram. Ketiga Jangan sekali-kali menggunakan sabun colek maupun detergent untuk membersihkan kaca mobil anda karena zat kimia yang terkandung didalamnya akan mengganggu kenyamana anda saat anda dimalam hari karena akan membias jika tekena cahaya dari depan atau arah berlawanan.

Sekian tips singkat dari kami mengenai cara membersihkan kaca mobil yang berjamur dan buram. Semoga artikel ini dapat bermanfaat bagi anda. Terimakasih atas kunjungannya.

Istilah Pencarian : #cara membersihkan kaca mobil#pembersih kaca mobil#cara membersihkan kaca mobil berjamur#cara membersikan kaca mobil yang jamura#cara membersihkan kaca mobil yang buram dan berminyak#

Comments

  1. Wah ternyata gampang ya, bikin kaca mobil kinclong. Tapi gan, kalau menghilangkan goresan whiper ada tips ga gan??

    ReplyDelete
    Replies
    1. Bisa pakai bubuk poles kaca dalam keadaan basah pak soalnya kaca sudah dalam kondisi cacat/tergores

      Delete

Post a Comment

Terkait artikel maupun kritik dan saran silahkan tulis di kolom komentar berikut. Terima kasih....!!!

Popular posts from this blog

Daftar Lengkap Harga Mobil Tata Terbaru Beserta alamat Dealernya

Harga Hyundai Grand Avega Terbaru April 2016 OTR Jakarta

Daftar Mobil SUV Termahal di Dunia Ini Bikin Ngiler